WhatsApp Icon

BAZNAS Kabupaten Paser Salurkan Bantuan untuk Pak Syahrul

30/08/2025  |  Penulis: iqbal zulkarnain

Bagikan:URL telah tercopy
BAZNAS Kabupaten Paser Salurkan Bantuan untuk Pak Syahrul

BAZNAS Paser bersama UPZ Long Ikis salurkan bantuan fakir untuk Pak Syahrul.

BAZNAS Kabupaten Paser bekerja sama dengan UPZ Kelurahan Long Ikis menyalurkan bantuan kepada Bapak Syahrul, salah satu warga yang tinggal di rumah sederhana dan membutuhkan perhatian.

Bantuan ini merupakan bentuk kepedulian BAZNAS Paser kepada masyarakat yang kurang mampu, dengan harapan dapat meringankan beban serta memberikan semangat dalam menjalani kehidupan sehari-hari.

Mari terus dukung program-program kemanusiaan BAZNAS Kabupaten Paser, agar lebih banyak saudara kita yang terbantu.

#BAZNASPaser #UPZLongIkis #PeduliSesama #BerbagiKebaikan

Bagikan:URL telah tercopy

Berita Lainnya

Info Rekening Zakat

Info Rekening Zakat

Mari tunaikan zakat Anda dengan mentransfer ke rekening zakat.

BAZNAS

Info Rekening Zakat