WhatsApp Icon

Puluhan Pengurus Masjid Se Kecamatan Tanah Grogot Antusias Mengikuti Sosialisasi Pembentukan UPZ

03/04/2023  |  Penulis: iqbal zulkarnain

Bagikan:URL telah tercopy
Puluhan Pengurus Masjid Se Kecamatan Tanah Grogot Antusias Mengikuti Sosialisasi Pembentukan UPZ

Soasialisasi Zakat,Infaq,dan Sedekah (ZIS) dan Pembentukan UPZ Se Kecamatan Tanah Grogot

Amil Zakat merupakan seseorang atau sekelompok orang yang diangkat oleh pemerintah untuk mengelola zakat baik itu di Baznas atau UPZ.

Oleh sebab itu dibutuhkan pembentukan UPZ untuk memudahkan umat muslim mengumpulkan zakat.

Badan Amil Zakat Nasional (Baznas) Kabupaten Paser melakukan sosialisasi pembuatan Unit Pengumpul Zakat (UPZ) kepada seluruh musholla dan masjid di Kecamatan Bantan, pada Selasa (3/04/2023), di Ruangan Aula Kemenag Kab. Paser.

Pengurus Masjid yang mengikuti kegiatan sosialisasi tampak antusias. dan kegiatan ini juga mendapat pengarahan dari Kepala Kemenag Kab. Paser, Kepala KUA Tanah Grogot, dan Perwakilan dari Kecamatan Long Kali

Bagikan:URL telah tercopy

Berita Lainnya

Info Rekening Zakat

Info Rekening Zakat

Mari tunaikan zakat Anda dengan mentransfer ke rekening zakat.

BAZNAS

Info Rekening Zakat